Doa bagi seorang muslim adalah senjata yang melindunginya dari hal-hal buruk. Definisi ini tentu sulit dipahami bagi anak-anak. Namun, satu hal yang wajib dilakukan adalah membiasakan mereka untuk berdoa pada setiap aktivitas sehari-hari. Dengan begitu, mereka akan terbiasa "melindungi" dirinya dari kejahatan.
0 komentar:
Posting Komentar